Cara Memulai Usaha
- Merintis usaha baru (Starting) :
Kelebihan:
a. Gagasan
murni
b. Bebas
beroperasi
c. Fleksibel
dan mudah pengaturan
Kekurangan:
a. Pengakuan
nama kurang
b. Fasilitas
tidak efisien
c. Masih
penuh ketidakpastian
d. Persaingan
masih kurang diketahui
Pendekatan saat merintis usaha baru :
a. Pendekatan
Inside-out (Idea Generation)
Pendekatan
berdasarkan gagasan,sebagai kunci yg menentukan keberhasilan usaha.
b. Pendekatan
Out-side in (Opportunity Recognition)
Pendekatan
yg menekankan basis ide dlm merespon kebutuhan pasar sebagai kunci
keberhasilan.
- Membeli perusahaan orang lain(Buying/Akuisisi)
Beberapa
pertimbangan:
a. Alasan
pemilik menjual perusahaan.
b. Potensi
perusahaan yang akan dibeli
c. Aspek
legal & kondisi financialnya.
- Kerja sama manajemen (Franchising) :
Kerjasama
manajemen untuk menjalankan perusahaan cabang/penyalur.
Kelebihan:
a. Mandapat
pengalaman dalam logo, nama, metode/tehnik produksi, pelatihan, dan bantuan
modal atau fasilitas lain
b. Penggunaan
nama, merek yang sudah dikenal
Kelemahan:
a. Tidak
mandiri
b. Terkooptasi
c. Lebih
menguntungkan franchisor
d. Menjadi
interdependen, terdominasi, vulnerable
Kompetensi Usaha(Scarborough)
:
- Kemampuan teknik
- Kemampuan pemasaran
- Kemampuan financial
- Kemampuan hubungan
Hal Penting Dalam
Merintis Usaha :
- Bidang & jenis usaha yg dimasuki
- Bentuk usaha & bentuk kepemilikan
- Tempat/lokasi usaha
- Organisasi yg diaplikasikan
- Jaminan usaha yg akan diperoleh
- Lingkungan usaha yg akan berpengaruh.
Perencanaan Usaha (Zimmerer)
- Ringkasan pelaksanaan
- Profil usaha
- Strategi usaha
- Produk & jasa
- Strategi pemasaran
- Analisis pesaing
- Ringkasan karyawan & pemilik
- Rencana operasional
- Data finansial
- Proposal pinjaman
- Jadwal oprasional
4 Kompetensi :
- Fokuskan pada pasar, bukan teknologi.
- Buat ramalan pendanaan, agar cash-flow baik.
- Bangun team manajemen
- Beri peran tertentu, khusus bagi wirausaha penemu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar